Rekomendasi Hero Offlaner Paling Lincah di Season 21

Rekomendasi Hero Offlaner Paling Lincah di Season 21 – Offlaner adalah salah satu tugas yang ada di Mobile Legends, tugas ini diperuntukkan untuk hero yang lincah dan memiliki durabilitas tinggi. Hal ini bukannya tanpa alasan, seorang offlaner dituntut mampu menjaga turet sendirian. Mereka harus kuat menahan gempuran dan serangan hero lawan. Mengkutip dari http://emailmeeting.biz/ Kalau tidak dijaga oleh hero yang lincah dan kuat, turet offlane dipastikan akan jebol dan membuat pertahanan tim kacau.

15 Hero Offlaner Meta Season 21 Mobile Legends (ML) – Esportsku

Berikut ini ada lima rekomendasi hero offlaner paling lincah di season 21 yang bisa kamu coba. Gak cuma lincah, mereka juga kuat jagain turet sendirian. Yuk cek apa saja.

1. Benedetta

Hero pertama adalah Benedetta, kamu gak perlu meragukan kelincahan yang dimiliki oleh hero ini. Benedetta memiliki skill blink yang sangat banyak, semua skill yang ada pada hero ini bisa digunakan untuk melakukan blink. Skill pasif memberikan efek blink dengan menekan lama tombol basic attack sedangkan untuk ketiga skill aktifnya hanya perlu ditekan dan diarahkan ke lokasi yang diinginkan.

Melansir dari http://94.237.65.201/ Dengan kemampuan tersebut, Benedetta bisa dengan mudah roaming kesana-kemari membantu tim yang sedang war. Kamu wajib coba hero ini sebagai offlaner!

2. Chou

Yang kedua ada Chou, hero Fighter satu ini juga sangat lincah berkat skill aktifnya yang mampu memberikan efek blink. Kelincahan ini didapatkan Chou dari skill satu dan duanya, dengan kedua skill ini bahkan mampu melakukan blink sebanyak lima kali dalam sekali serangan. Skill satu (Jeet Kune Do) Chou melakukan blink sebanyak tiga kali, pada blink ketiga dia akan memberikan efek knock-up kepada target dan mereset cooldown skill dua. Sedangkan untuk skill dua (Shunpo) Chou melakukan blink dan menjadi immiune terhadap semua crowd control.

Selain lincah, Chou juga terkenal dengan skill crowd control-nya yang sangat mematikan. Hero ini mampu meng-lock pergerakan hero Assassin dengan sangat efektif.

3. Hayabusa

Hero offlaner paling lincah yang ketiga adalah Hayabusa, hero ini memang punya satu skill blink, namun skill itu bisa digunakan sebagai empat kali. Kelincahan Hayabusa diperoleh dari skill duanya yaitu (Ninjutsu: Quad Shadow) Hayabusa bergerak ke arah yang ditentukan dan menciptakan empat bayangan disekelilingnya yang dapat digunakan untuk berpindah tempat. Hayabusa termasuk ke dalam role Assassin, selain mampu melindungi turet di early game, hero ini juga mampu meng-carry tim di late game.

Dengan kemampuan tersebut, Hayabusa bisa dengan cepat roaming membantu teman satu tim yang sedang war. Kamu wajib coba hero ini.

4. Masha

Hero offlaner paling lincah di season 21 yang keempat adalah Masha. Hero ini memang tidak punya skill blink namun punya movement speed yang cepat. Kelincahan ini didapatkan Masha dari skill satunya yaitu (Wild Power) skill ini meningkatkan movement speed-nya sebesar 30%. Dan meningkatkan damage basic attack-nya sebesar 120 +1% dari HP target sebagai physical damage. Dengan peningkatan movement speed secepat itu, Masha bisa roaming berjalan kemana-mana dengan sangat cepat. Kamu wajib coba hero ini!

5. Thamuz

Hero terakhir adalah Thamuz, gak cuma punya movement speed yang cepat, hero ini juga punya skill blink yang jauh. Peningkatan movement speed didapatkan Thamuz dari skill satunya yaitu (Grand Lord Lava) movement speed Thamuz meningkat sebesar 25% ketika dia melepaskan scythe. Sedangkan efek blink didapatkan dari skill duanya yaitu (Chasm Trample) Thamuz melakukan blink ke arah yang ditentukan untuk memberikan 230(+60% ekstra physical attack) dan menyebabkan efek slow sebesar 25% selama dua detik.

Thamuz adalah hero yang sangat mematikan sekaligus memiliki durabilitas yang tinggi, hero ini berani duel 1v1 dengan lawan apapun.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Releated

Games Running Man Bermain Online

Games Running Man Bermain Online

Games Running Man Bermain Online Games Running Bermain Dengan Online masa pandemi sekarang, apa-apa harus serba online. Mulai dari kerja online, sekolah online, kuliah online, bahkan meet up sama teman aja bisanya cuman secara online. Tapi lama-lama bosan juga dong kalau meet up bareng teman cuman ngobrol aja. Pasti lebih seru kalau kamu menyelipkan sebuah […]

Menciptakan Games Terbaru dan Banyak Variasi 

Menciptakan Games Terbaru dan Banyak Variasi  Sebuah games menciptakan terbaru, yang tersedia banyak games baru yang rilis dan siap untuk memainkan. Mungkin, anda tetap repot bermain games yang rilis Menciptakan Games Terbaru dan Banyak Variasi. Maka list ini akan menopang anda mengerti games apa yang bisa anda coba Menurut http://emailmeeting.biz/. Ales of Arise Melansir dari http://94.237.70.162 […]